Antivirus Gratis Terbaik untuk Windows 8 dan 8.1

Antivirus adalah salah satu software terpenting yang harus dimiliki jika anda menggunakan sistem operasi yang dikeluarkan oleh Microsoft yaitu Windows. karena sebagian besar virus menyerang user yang menginstall OS windows di komputernya. saat ini versi windows yang paling banyak digunakan adalah windows 8 dan 8.1. jika anda salah satu orang yang menggunakan windows 8 dan 8.1 sebagai sistem operasi/OS, jangan sampai lewatkan artikel ini.

Virus adalah program jahat yang dapat merusak sistem komputer kita. selain dapat menghillangkna data, virus juga dapat mencuri data penting yang kita miliki. oleh karena itu kita harus menginstall software antivirus agar dapat terhidar dari serangan virus.
namun banyaknya sofware antivirus terkadang membuat kita bingung ingin menginstall yang mana, sendangkan jika kita menginstall antivirus dengan kurangnya perlindungan maka virus dapat mudah memasuki sistem yang ada pada komputer.


oleh karena itu kami telah membuat daftar tentang antivirus terbaik yang dapat anda install. namun hal penting yang harus dilakukan setelah menginstall antivirus adalah jangan sampai lupa untuk mengaupdate software antivirus tersebut. karena banyaknya virus baru dapat tidak terdeteksi oleh antivirus yang jarang diupdate.

Berikut Top 10 Antivirus Gratis Terbaik untuk Windows 8 dan 8.1.


1. Avast
Avast  adalah salah satu antivirus pilihan terbaik untuk Windows 8 dan 8.1 . Avast digunakan oleh sebagian besar pengguna komputer untuk melindungi PC mereka terhadap virus dan malware. Saat ini Avast versi gratis telah menjadi software antivirus yang paling banyak digunakan. Avast dilengkapi dengan tampilan  yang sederhana dan user friendly , sehingga mudah digunakan



Download Avast Anti Virus Free Version

2. Avira
Avira juga salah satu antivirus gratis terbaik untuk windows 8 yang  dapat anda gunakan. Avira dapat melindungi komputer anda dari berbagai macam virus, malware, spyware, rootkis,  worms, phishing, hoaxes dan program mallicious lainnya.



Download Avira Anti Virus Software

3. Norton Security
Norton security adalah antivirus yang diakui sebagai salah satu  antivirus terbaik dan memiliki pertahanan yang kuat oleh para pengguna windows. Norton memiliki beberapa versi seperti Norton anti virus, Norton internet security dan Norton 360. dimana setiap versi memiliki fitur dan manfaat yang berbeda.




Download Norton Anti Virus Software 

4. McAfee
McAfee adalah software antivirus lainnya yang memiliki pertahanan yang kuat untuk melindungi PC dari virus. antivirus ini dibuat oleh perusahaan teknologi bagian keamanan terbesar dunia, yaitu McAfee. selain dapat melindungi kita dari serangan virus dan malware, McAfee Juga menjamin pengguna untuk dapat Ber-internet dengan aman.

Download McAfee Anti Virus Software

5. Microsoft Security Essentials
MSE adalah antivirus resmi yang dikeluarkan oleh Microsoft corporation. MSE menjadi salah satu antivirus yang paling banyak digunakan setelah windows 8 dirilis. saat ini tampilan antarmuka yang dimiliki MSE menjadi lebih sederhana sehingga pengguna mudah menggunakannya.

Download Microsoft Security Essentials

6. AVG
AVG adalah antivirus terkenal di kalangan para pengguna komputer. selain ringan, perlindungan terhadap virusnya pun tidak usah diragukan lagi. AVG dapat melindungi kita dari spam online, penipuan dan virus berbahaya.

Download AVG Anti Virus Software

7. Kespersky
Kespersky software antivirus yang dikembangkan oleh laboratorium kespersky yang dapat digunakan oleh semua komputer berbasis Windows untuk melawan virus berbahaya, spyware, trojan dan jenis-jenis malware. Software anti virus ini dilengkapi dengan user interface yang sangat sederhana. Jadi sangat mudah untuk digunakan. 

Download Kespersky Anti Virus Software

8. Bitdefender
BitDefender antivirus yang dirancang untuk melindungi komputer Anda dan laptop dari semua virus, malware dan adware.  tahun kemarin Bitdefender menjadi program anivirus terbaik, sehingga anda tidak usah ragu jika ingin menginstall Bitdefeder sebagai antivirus pada komputer anda.

Download Bitdefender Anti Virus Software

9. 360 Internet Security
Software antivirus ini adalah salah satu sofware terpercaya di seluruh dunia. 360 Internet security memiliki pengguna lebih dari 450.000.000 di seluruh dunia. Anti virus ini dapat melindungi komputerAnda dari semua jenis virus dan malware. selain itu antivirus ini juga memberikan Anda banyak fitur  triple anti virus engine, real time protection, secure web browsing, privacy protection dan banyak lagi.

Download 360 Internet Security

10. Panda Cloud

Panda cloud juga merupakan pilihan antivirus terbaik untuk Windows 8 dan 8.1 . Anda dapat men-download panda cloud versi gratis dari situs resmi tapi versi gratis . walaupun tidak sebanyak versi berbayar , fitur yang dimilliki panda cloud versi gratis  pun cukup banyak seperti perlindungan real time, anti spyware, perlindungan analisis perilaku, memantau proses, update otomatis dan banyak lagi. 


Download Panda Cloud Anti Virus

Sekian artikel tentang program anivirus terbaik untuk windows 8 dan 8.1. sebenarnya banyak sekali antivirus berbayar dan gratis di internet, tapi pada artikel kali ini saya lebih suka membahas tentang antivirus dengan pelayanan terbaik dan gratis. 


Baca juga : 5 Antivirus Gratis terbaik Untuk Smartphone Android

Comments

  1. saya masih pake window 7, tapi insyaallah kalau ngga aral melintang, minggu ini mo ganti pake window 8, biar aryikel anti virus terbaiknya di bookmark in dulu ya kang

    ReplyDelete
    Replies
    1. wah silahkan kang, semoga ga ada halangan buat pindah ke windows 8

      Delete
    2. sekalian do'ain saya supaya banyak duit ya kang...:D

      Delete
  2. info yang bagus gan
    saya make yang nomor 1.
    hehehehehehe

    ReplyDelete
  3. Kalau saya lebih suka AVG gan, gak tau kenapa, kayaknya avg gak pernah kecolongan virus (jika rajin update), tapi cukup berat.

    ReplyDelete
    Replies
    1. saya dari dlu juga selalu pake avg gan, cobain yang avg internet security 2015 , itu lebih ringan dari yang sebelumnya

      Delete
  4. saya dari dulu suka avast dan sekarang di kuatkan oleh mimin satu ini..
    dan saya yakin memang avast adalah yang pertama..
    http://asyarh.blogspot.com/2014/09/antivirus-pc-terbaik-yang-pernah-ada.html

    ReplyDelete
  5. saya pakai MSE bawaan windows Mas, simpel makainya..ehehehe

    ReplyDelete
  6. ane lagi coba pakai avast gan, ini updatenya otomatis ya?

    ReplyDelete
    Replies
    1. klo pengaturan defaultnya , iyah gan otomatis

      Delete
  7. lebih bagus avira apa avast untuk anti pirus

    ReplyDelete
  8. Nice info (y) saya pake McAfee, Microsoft Security Essentials, Kespersky, SMADAV, CCleaner, adwcleaner, dan Panda Cloud (y)

    ReplyDelete
  9. Mantab gan informasinya,sangat detail gan
    ini gan kalau mau servis laptop,jual beli laptop dan sparepart laptop https://laptopbekasjogja.wordpress.com/

    ReplyDelete
  10. numpang tanya dikid gan... saya agak awam klo urusan IT bgini... kmrn saya baru build pc, yg niatnya khusus buat gaming. jadi saya ga instal office.. hehe.
    nah, untuk kbutuhan game online seperti itu, kira2 yg cocok antivirus yg mana ya? soalnya saya khawatir antivirus kbanyakan suka bikin berat bootingnya... demikian, mohon pencerahan.

    ReplyDelete

Post a Comment

Silahkan Komentar jika ada pertanyaan atau ingin menambahkan artikel kami, komentar yang anda submit tidak akan langsung muncul karena akan kami moderasi dulu.
silahkan tunggu komentar anda muncul dan balasan dari kami

Popular Posts