Kode Beep pada BIOS

     Sangat penting bagi kita untuk mengetahui Kode Beep pada BIOS, mengapa demikian? agar kita mampu mengatasi troubleshooting pada komputer bila adanya kerusakan yang terjadi, dengan demikian kita dapat melakukan perbaikan secara muda,..
  Dengan singkat saya akan memaparkan kode beep tergantung BIOS yang di gunakan, sebagai berikut:


1. KODE BEEP PADA IBM BIOS

No
Gejala
Diagnosa Pesan/Peringatan Kesalahan 
1
Tidak ada beep
Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang
2
1 beep pendek
Normal POST dan PC dalam keadaan baik
3
beep terus menerus
Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang
4
Beep pendek berulang-ulang
Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang
5
1 beep panjang 1 beep pendek
Masalah Motherboard
6
1 beep panjang 2 beep pendek
Masalah bagian VGA Card (mono)
7
1 beep panjang 3 beep pendek
Masalah bagian VGA Ccard (EGA)
8
3 beep panjang
Keyboard error
9
1 beep, blank monitor
VGA card sirkuit


2. KODE BEEP PADA AWARD BIOS

No
Gejala
Diagnosa Pesan/Peringatan Kesalahan 
1
1 beep pendek
PC dalam keadaan baik
2
1 beep panjang
Problem di memori
3
1 beep panjang 2 beep pendek
Kerusakan di modul DRAM parity
4
1 beep panjang 3 beep pendek
Kerusakan di bagian VGA
5
Beep terus menerus
Kerusakan di modul memori atau memori video


3. KODE BEEP PADA AMI BIOS

No
Gejala
Diagnosa Pesan/Peringatan Kesalahan 
1
1 beep pendek
DRAM gagal merefresh
2
2 beep pendek
Sirkuit  gagal mengecek keseimbangan DRAM Parity (sistem memori)
3
3 beep pendek
BIOS gagal mengakses memori 64KB pertama
4
4 beep pendek
Timer pada sistem gagal bekerja
5
5 beep pendek
Motherboard tidak dapat menjalankan prosessor
6
6 beep pendek
Controller pada keyboard tidak dapat berjalan dengan baik
7
7 beep pendek
Video Mode error
8
8 beep pendek
Tes memori VGA gagal 
9
9 beep pendek
Checksum error ROM BIOS bermasalah
10
10 beep pendek
CMOS shutdown read/write mengalami errror
11
11 beep pendek
Chache memori error
12
1 beep panjang 3 beep pendek
Conventional/Extended memori rusak
13
1 beep panjang 8 beep pendek
Tes tampilan gambar gagal

Sekian pemaparan secara singkat dan jelas tentang KODE BEEP PADA BIOS kali ini, semoga dapat mempermudah bagi Anda untuk melakukan Troubleshooting di komputer/laptop Anda, Terimakasih..

Comments

  1. jumlah beeb sangat membantu kita untuk mengetahui jenis kerusakannya yamas

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya mas yanto, dg demikian kita dp menganalisis kerusakan dg meminimalisir waktu..

      Delete
  2. Apa dengan mengupdate bios juga bisa memperbaiki kesalahan setting dan kerusakan mas?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kesalahan setting bios atau pc ya pak? Bila kesalahan setting pd bios, cukup dengan ubah setting ke default bios pak, bila kerusakan pd os, bnyk kemungkinan, entah itu system dr os itu sendiri, entahpun itu hardisk, mungkin jg penyebab PSU yg tidak stabil..

      Delete

Post a Comment

Silahkan Komentar jika ada pertanyaan atau ingin menambahkan artikel kami, komentar yang anda submit tidak akan langsung muncul karena akan kami moderasi dulu.
silahkan tunggu komentar anda muncul dan balasan dari kami

Popular Posts