Menghapus Email Spam di Gmail Secara Otomatis

Mungkin anda semua sudah tahu kalau spam yang ada di E-mail dapat membawa virus berbahaya. kebanyakan dari anda membiarkan atau langsung menghapus spam bahkan tanpa membukannya terlebih dahulu.
Oleh karena itu Gmail memberikan pelayanan untuk menghapus Spam secara otomatis di inbox
 E-mail anda, hal ini bertujuan agar anda terlindungi dari virus yang mungkin saja masuk melalui Email Spam .


 Berikut caranya:

1. masuk ke akun gmail anda, lalu plih menu Setting

2. lalu pilih lagi "Filter" , setelah itu di tab filter klik "Create a new filter"

3. maka akan muncul tab baru, lalu kotak "Has the words" , tulis "in:spam"

4 klik lagi "Create Filter with this Search", lalu oke

5. ceklis "Delete it" dan ceklis juga "Also apply filter to 0 matcching conversation".

6. terakhir klik "Create Filter"


selesai maka Spam yang ada di Email anda akan di hapus secara otomatis.

Comments

  1. Terimakasih mas udah berbagi cara menghapus email spam di gmail, semoga bermanfaat :)

    ReplyDelete
  2. Oh gt ternyta cranya. Ok thx mas bro.. email spam bkin php. Kiraiin sp yg ngimail eh taunya spam.haha

    ReplyDelete

Post a Comment

Silahkan Komentar jika ada pertanyaan atau ingin menambahkan artikel kami, komentar yang anda submit tidak akan langsung muncul karena akan kami moderasi dulu.
silahkan tunggu komentar anda muncul dan balasan dari kami

Popular Posts