5 Website terbaik untuk belajar Bahasa Pemrograman (Coding)

Pada posting kali ini akan di bahas 5 website terbaik  untuk belajar Bahasa Pemrograman dari beginner/pemula sampai jadi expert programmer atau developer. website berikut memang sengaja di buat untuk para pemula dan orang yang ingin belajar bahasa pemrograman dari awal.

oke berikut  5 website yang dapat membantu kita mempelajari  CSS, HTML, PHP, JavaScript, CSS3, HTML5, Ruby, dan bahasa pemrograman lainnya.

1. W3schools


W3school adalah website terbaik (menurut saya) untuk belajar pemrograman bagi pemula.di W3school kita dapat mencoba langsung kodingan yang kita buat sehhingga jika terjadi error kita dapat mengetahui letak errornya dimana. pengalaman saya belajar disini lumayan enak, dan sangat lengkap librarynya 

Pilihan bahasa :
HTML/CSS (HTML5/CSS3), Javascript, PHP, ASP, XML, AJAX, jQuery

2. Codecademy
Selanjutnya ada Codecademy , website untuk belajar pemrograman yang tidak membosankan , karena codecademy memang dirancang agar kita dapat belajar dengan cara yang menyenangkan. wajib dicoba

Pilihan bahasa :
HTML/CSS, PHP, jQuery, JavaScript, Python, Ruby

3. Code Avengers


Sama kaya codecademy, code avengers juga membuat belajar coding menyenangkan. ada tiga level yang harus di lewati untuk menjadi full expert.

Pilihan bahasa:
HTML/CSS (HTML5/CSS3), JavaScript

4. CodeSchool

Codeschool menyediakan tampilan yang menarik dan enak di gunakan , membuat belajar coding nyaman.


Pilihan bahasa :
HTML/CSS, Ruby on Rails, JavaScript, iOS

5. TeamtreeHouse


Terakhir ada TeamtreeHouse, sama seperti codeschool menyediakan tampilan yang simpel dan mudah untuk belajar coding.

Pilihan bahasa :
HTML/CSS, iOS, Android, Wordpress

sekian 5 website yang menyediakan layanan untuk belajar bahasa pemrograman dengan mudah dan menarik.semoga informasi ini berguna

Comments

  1. thanks for sharing sob, kalo sabar aja belajar coding pasti sdikit demi sedikit bisa faham ya.
    keren, belajar secara otodidak rasanya akan lbih bangga dengan hasilnya hhe

    ReplyDelete
    Replies
    1. bner banget bro yang penting sabar dan tekun

      Delete
  2. seram-seram banget ya bhasa pemrogramannya..

    moga tambah sukses aja belajar codingnya

    ReplyDelete
  3. Keren om, ane paling suka nongkrong di W3scholls. Penejalasnnya simpel dan mudah dipahami

    ReplyDelete
    Replies
    1. menurut ane juga w3school paling bagus sob

      Delete
  4. ada web yang bahasa indonesia gk gan?
    ane sangat tertarik sama coding, tp bahasa inggris masih kurang lancar.
    makanya cari yg bahasa indonesia aja.

    ReplyDelete
    Replies
    1. untuk web bahasa indonesia , coba kesini sob prothelon.com, tapi saya saranin sih belajr dari web diatas juga sob karena bahasa inggris juga penting buat belajar bahasa pemrograman

      Delete
    2. Bisa di CodeSaya.com
      ada penjelasan sekaligus latihan langsungnya. ada forum diskusinya juga kalau kurang paham

      Delete
  5. Boleh tu infonya. Mungkin ada satu lagi website yang bagus untu belajar pemprograman, khanacademy.

    ReplyDelete
    Replies
    1. keren juga tmpilannya gan, tapi harus login dlu yah , maksih tambahan infonya

      Delete
  6. Saya mau fokus ke satu web nih, kira kira mana website yang cocok buat orang awam/ pemula? terimakasih

    ReplyDelete
  7. tambahan satu lagi bro -> codesaya dot com =D

    ReplyDelete
  8. thanks untuk listnya mas, dulu ane pernah belajar coding di w3schools

    ReplyDelete
  9. saya sangat tertarik dengan tulisan anda, saya juga mempunyai tulisan sejenis seperti ini
    yang mungkin anda juga tertarik, anda bisa mengunjunginya di klik disini terima kasih.

    ReplyDelete
  10. wih makasih nih info nya, klo saya tadi nya baru belajar lewat codecademy.com sama nikball rubber webmaker ternyata banyak yah yang laen... keren keren nice inpoh bang admin... thx

    ReplyDelete
  11. Yang SARJANA IT....merapat...
    Dibutuhkan segera,..
    PT Maxxima Innovative Engineering membutuhkan sarjana IT lulusan sebelum tahun 2010 sebanyak 5 orang, untuk diikutsertakan dalam Proyek PON di Jawa Barat th 2016. (Part Time)
    Kirimkan lamaran Anda disertai:
    1. Scan KTP Asli
    2. Scan ijazah asli
    3. Scan NPWP
    4. Curriculum Vitae
    lewat email ke wendy.maxxima@gmail.com paling lambat Senin, 4 Mei 2015 jam 18.00 wib.
    Untuk informasi lebih lanjut, silahkan hubungi:
    PT Maxxima Innovative Engineering, jl.Raya Condet No.27 (depan Rindam Jaya), Komplek Mutiara Faza blok RE-5, Ps. Rebo 13760.
    Telp. 021-8406750 (CP: Badru)

    ReplyDelete
  12. izin mampir gan, terimakasih :)
    http://goo.gl/zxbefd

    ReplyDelete
  13. ini web nya yang pake bahasa inggris semua ?? yang bahasa indonesia ngga ada ??

    ReplyDelete
  14. susah banget gan bahasa code... wkwkwk
    btw nice post

    ReplyDelete
    Replies
    1. @Reza_Pradipta :
      mangkanya kalo belajar bahsa coding itu harus serius jangan bercanda
      boloho sia mah tolol tolol

      by ali

      Delete
  15. Keren paraah!
    nomer 1 sih kayaknya yang paling keren untuk web pemograman.
    thanks gan

    ReplyDelete
  16. www.tutorialspoint.com/ , lengkap banget semua bahasa pemrograman ada, SAP juga ada, big data juga, lengkap , tapi bahasa inggris ya itung" buat nambah skill english juga,

    ReplyDelete
  17. bantuh bantu nih infonya...
    thankss

    ReplyDelete
  18. makasih yaa broo atas artikel website untuk belajar coding nya.. maklum saya baru pemula untuk belajar membuat website..

    ReplyDelete

Post a Comment

Silahkan Komentar jika ada pertanyaan atau ingin menambahkan artikel kami, komentar yang anda submit tidak akan langsung muncul karena akan kami moderasi dulu.
silahkan tunggu komentar anda muncul dan balasan dari kami

Popular Posts